Elsie Shi memenangkan tempat pertama di divisi wanita dewasa dari Kompetisi TarianTiongkok Klasik International Televisi Tang Dynasty 2016. Dia belajar tarian Tiongkok klasik di Sekolah Seni Niao Song Taiwan sebelum belajar di Akademi Seni Fei Tian dan kemudian melanjutkan studi lanjutan di Fei Tian College, keduanya di New York.
Flowing Expressions (2020)
Abetting the Wicked (2020)